Cara menginstall template blogger / blogspot
Cara menginstall template blogger / blogspot
sebelum anda mengganti template blog anda, terlebih dahulu anda wajib mendownload template2 yang sudah jadi berikut ini:
another3column_thecity
anothergrey
classicminimawhite
computer-related-template
hellowikitemplate
lonely
atau anda bisa download banyak sekali template2 gratis di sini
Sesudah anda mendownload templatenya, jangan langsung di upload ke blogger tapi di ekstrak dulu karena file yang di download masih dalam bentuk file zip. Selain file XML (file template), disana sudah saya sertakan gambar-gambar dari template tersebut, silahkan upload ke server tempat anda menyimpan gambar, gantilah alamat gambar yang ada di template dengan alamat milik anda, ini untuk menghindarkan server down apabila terlalu banyak yang menggunakan alamat gambar milik saya. Jangan lupa untuk membackup template lama anda, mungkin setelah anda mengganti template dengan yang baru tidak merasa cocok, anda bisa mengembalikan nya kembali ke template yang lama.
Untuk cara-cara menginstall bisa di baca pada artikel artikel yang ini.
Tips-tips mengganti template
Sesudah anda mendownload templatenya, jangan langsung di upload ke blogger tapi di ekstrak dulu karena file yang di download masih dalam bentuk file zip. Selain file XML (file template), disana sudah saya sertakan gambar-gambar dari template tersebut, silahkan upload ke server tempat anda menyimpan gambar, gantilah alamat gambar yang ada di template dengan alamat milik anda, ini untuk menghindarkan server down apabila terlalu banyak yang menggunakan alamat gambar milik saya. Jangan lupa untuk membackup template lama anda, mungkin setelah anda mengganti template dengan yang baru tidak merasa cocok, anda bisa mengembalikan nya kembali ke template yang lama. Selain membackup template yang lama, jangan sampai lupa untuk membackup data widget. Untuk cara membackup widget bisa di baca padaartikel yang lain
Untuk cara-cara menginstall bisa di baca pada artikel yang ini.
Tips-tips mengganti template
Ada beberapa tips yang sekiranya boleh untuk di pertimbangkan, diantaranya :
Jangan lupa untuk membackup template dan widget.
Jangan langsung mengganti template yang lama dengan yang baru, cobalah buat satu blog percobaan (membuat blog yang baru sangat gampang) karena mungkin saja setelah di upload anda tidak merasa cocok dengan template yang baru. Hal ini lebih efektif karena apabila langsung pada blog utama anda tentu saja berbagai widget akan terhapus, trus apabila tidak merasa cocok akan repot dua kali.
Apabila sudah merasa cocok dan siap untuk mengganti template pada blog utama anda. jika dalam template lama terdapat menu navigasi, hapuslah terlebih dahulu menu-menu navigasi tersebut. Karena apabila terdapat menu navigasi yang langsung di tanam pada kode template, sering terjadi Error saat mengganti template atau kadang-kadang link yang ada pada menu navigasi tersebut tidak hilang serta tidak bisa di hapus lagi.
Sumber : Antibondo
0 ulasan: